Cara Install Network Manager di Backtrack

Defaultnya, Backtrack tidak menyertakan network manager pada OSnya, yang ada pada backtrack untuk mengelola network menggunakan wicd. namun beberapa orang kurang begitu suka dengan tool manajemen network ini.
langsung aja ya, cara installnya sebagai berikut :

masuk terminal dan jalankan perintah :
apt-get install network-manager-gnome network-manager-openvpn network-manager-pptp network-manager-vpnc
setelah terinstall, masuk edit konfigurasi di /etc/network/interface
nano /etc/network/interface
setelah masuk ke konfigurasi, ubah menjadi :
auto lo
iface lo inet loopback
Save konfigurasi diatas.
Sampai disini langkah kita untuk menginstall Network Manager di Backtrack 5 R2 sudah selesai. Namun Network Manager belum bisa berjalan di Backtrack 5 R2 dan tampil di GNOME Panel. agar Network Manager bisa kita gunakan, maka kita perlu mengedit file konfigurasi “nm-system-settings.conf”.
nano /etc/NetworkManager/nm-system-settings.conf 
ubah konfiguras iberikut
[ifupdown]
managed=false
menjadi
[ifupdown]
managed=true
Simpan, dan reboot backtrackmu, lihatlah di gnome panel sudah muncul Network Manager Applet.

sumber http://www.mazumam.web.id/2012/03/install-network-manager-di-backtrack-5.html

0 komentar:

Posting Komentar